CARA HEMAT KE DOKTER GIGI
Gigi berlubang besar yang terasa sakit, awalnya juga berasal dari lubang kecil yang tidak segera dirawat. Lubang kecil seperti ini yang sering tak kita hiraukan
“Ah nanti aja periksanya kalo udah sakit”
Gigi berlubang kecil yang dibiarkan secara terus menerus, lama-kelamaan akan meluas dan tambah besar.
Jika sudah seperti itu, biasanya muncul keluhan sakit, bahkan sampai bengkak. Nah, baru deh kita inget yang Namanya dokter gigi. Tapi, jika kamu ke dokter gigi sudah dengan keadaan seperti itu, Pasti perawatannya pun akan semakin kompleks dan biaya yang dikeluarkan akan semakin banyak.
Jadi, tamballah gigimu saat lubang masih terlihat kecil. Maka kalian akan lebih menghemat waktu dan biaya ke dokter gigi.
by : Dokter Gigi Jepara drg. Destila Zuba
Baca Juga : Gigi Sensitive Padahal Tidak Ada Lubangnya
Reservasi Medina Dental Clinic
Alur Reservasi
- Pasien mendaftar melalui whatsapp
- Pasien mendapat jadwal untuk datang ke klinik
- pasien datang sesuai hari dan jam yang sudah terjadwal
Whatsapp : 0851 0133 7511
Instagram : medinadental.id
#medinadentalclinic #klinikgigijepara #klinikgigikudus #klinikgigidemak #klinikgigisemarang #doktergigijepara #doktergigkudus #doktergigisemarang #doktergigidemak